Postingan

Jatanras Ditreskrimum Polda Jatim Bekuk Spesialis Perampok Minimarket Lintas Kota

Gambar
Surabaya,Radarhukumpos.com – Dengan Sigap Subdit III Jatanras Ditreskrimum Polda Jawa Timur membekuk kawanan Perampok Spesialis Minimarket yang beraksi di Wilayah Jawa Timur. Tersangka yang ditangkap di Wilayah Depok Jawa Barat itu inisial, SD (43), alias Ameng adalah Warga Kelurahan Matangaji Sumber, Cirebon dan HK (34), yang juga Warga Bintoro, Demak. Sementara untuk Dua Pelaku lainnya yang inisial (I) dan (T) masih Buron. Kelompok ini telah beraksi di Wilayah Kabupaten Magetan, Lamongan, Nganjuk dan Tuban, Jawa Timur dan juga merupakan Residivis yang sudah Keluar - Masuk Penjara Empat kali. Kabid Humas Polda Jawa Timur Kombes Pol Jules Abraham Abast mengatakan, bahwa Kedua Tersangka melakukan Pencurian di Minimarket yang ada di Empat Wilayah di Jawa Timur. “Kelompok Tersangka kali ini beraksi mencuri di Minimarket berada di Jalan Solo-Maospati Magetan dan Desa Paron, Baron Nganjuk pada hari Kamis 4 September 2025. Setelah itu Beraksi lagi di Minimarket Jalan Raya Babat -...

Polda Jatim Berhasil Ungkap 1.443 Kasus dan Amankan 1.135 Tersangka Selama Operasi Sikat Semeru 2025

Gambar
Surabaya,Radarhukumpos.com – Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim) telah berhasil mengungkap 1.443 Kasus Kejahatan, dengan 1.135 Tersangka selama pelaksanaan Operasi Sikat Semeru 2025 yang digelar selama 12 hari, mulai 22 Oktober hingga 2 November 2025. Dalam Operasi ini melibatkan 3.205 personel, terdiri dari 274 personel Satgas Polda dan 2.931 personel Satwil jajaran di seluruh Wilayah Jawa Timur. Adapun seperti yang disampaikan oleh Kabid Humas Polda Jawa Timur Kombes Pol Jules Abraham Abast dalam keterangan persnya di Mapolda Jawa Timur, pada Rabu (5/11/2025). “Operasi Sikat Semeru 2025 ini merupakan bagian dari upaya Polri dalam hal ini Polda Jawa Timur untuk Menjaga Stabilitas Keamanan dan Ketertiban Masyarakat di Wilayah Jawa Timur,” ujar Kombes Pol Jules Abraham Abast. Kabid Humas Polda Jawa Timur juga menyampaikan hasil kegiatan Operasi Sikat Semeru 2025 yang telah dilaksanakan selama 12 hari, yaitu mulai tanggal 22 Oktober sampai dengan 2 November 2025. “Kura...

Sidang KDRT Sena - Vinna, Saksi Ahli Tegaskan Trauma Psikis Tak Bisa Diukur Dengan Uang Damai

Gambar
Surabaya,Radarhukumpos.com – Dalam Sidang lanjutan Kasus KDRT yang melibatkan Selebgram Vinna Natalia Wimpie Widjoyo, seorang Saksi Ahli Pidana memaparkan Tafsir penting atas Pasal - Pasal dalam UU PKDRT, terutama soal batas antara Hak Hukum dan Tindak Pidana. Dr. Toetik Rahayuningsih, S.H, M.Hum Saksi Ahli Pidana dari Unair dalam hal ini menegaskan, bahwa UU PKDRT merupakan Delik Formil, artinya Penegakan Hukum harus berhati-hati, karena tidak semua Perbuatan dalam Rumah Tangga bisa dikategorikan sebagai Kekerasan. “Mens Rea atau Niat Jahat harus menjadi Tolok Ukur. Jika seseorang hanya menjalankan Hak Hukumnya, misalnya mengajukan Gugatan Cerai, maka tidak bisa Dikriminalisasi,” jelasnya. Saksi Ahli juga menguraikan, bahwa dalam Kekerasan Psikis hanya dapat dibuktikan lewat Pemeriksaan Psikiater yang Kompeten, karena Efek Trauma atau Depresi tidak bisa diukur secara Fisik. Ia menilai, Restorative Justice (RJ) yang disertai Kompensasi merupakan bentuk Pemulihan yang Sah se...

Polda Jatim Bersama Forkopimda Gelar Apel Siaga Bencana Serentak Hadapi Cuaca Ekstrem

Gambar
Surabaya,Radarhukumpos.com – Polda Jawa Timur bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur laksanakan Apel Gelar Pasukan Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Lapangan Apel Mapolda Jawa Timur, pada hari Rabu (5/11/2025). Dalam kegiatan ini diikuti oleh unsur TNI, Polri, BPBD, Basarnas, dan berbagai instansi Pemerintah Daerah sebagai bentuk Kesiapsiagaan menghadapi Potensi Bencana di Wilayah Jawa Timur. Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nanang Avianto menyampaikan, bahwa Apel Gelar Pasukan ini merupakan bagian dari Kesiapan Kolektif seluruh Unsur dalam menghadapi adanya Dinamika Perubahan Pancaroba Cuaca dan meningkatnya Potensi Bencana Hidrometeorologi di Wilayah Jawa Timur. “Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana di Jawa Timur yang juga dilakukan serentak di seluruh Indonesia ini untuk mengecek kembali Kesiapan Personel dan Peralatan yang kita miliki agar benar-benar siap membantu Masyarakat yang Terdampak Bencana,” ujar Kapolda Jawa Timur. Irjen Pol Nanang men...

Diduga Uang Mark-Up Kontrak PT.Pelindo Dan APBS Dibongkar Kejari Tanjung Perak Surabaya: Sita Rp.70 Miliyar

Gambar
Surabaya,Radarhukumpos.com - Untuk kali ini Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanjung Perak Surabaya resmi menyita Uang Tunai senilai Rp.70 Miliyar sebagai Barang Bukti (BB) dalam Perkara dugaan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Perkara tentang kegiatan Pengerukan Kolam Pelabuhan Tanjung Perak pada Tahun Anggaran 2023–2024. Adapun  kegiatan tersebut dilaksanakan oleh PT.Pelindo Regional 3 bersama PT.Alur Pelayaran Barat Surabaya (APBS). Dalam konferensi pers yang digelar di Aula R. Soeprapto, maka dalam hal ini  Kepala Kejaksaan Negeri Tanjung Perak Surabaya menjelaskan, bahwa Uang tersebut Disita sebagai bagian dari Pembuktian Perkara yang tengah berjalan. Maka Uang itu akan dititipkan ke Rekening Penampungan Lain (RPL) Kejaksaan Republik Indonesia sampai ada Putusan Pengadilan, pada Rabu (05/11/2025). “Tim Penyidik Kejari Tanjung Perak Surabaya telah melakukan penyitaan Uang Tunai senilai Rp.70 Miliyar adalah dari Perkara dugaan Tipikor tersebut. Sedangkan Uan...

Polri Gelar FGD Sinergi Antar Lembaga Lindungi Hak Anak Yang Berhadapan Dengan Hukum

Gambar
Jakarta,Radarhukumpos.com – Kepolisian Negara Republik Indonesia menggelar Forum Group Discussion (FGD) bertajuk “Sinergi Antar Lembaga untuk Terlindunginya Hak-Hak Anak yang Berhadapan dengan Hukum”, bertempat di Grand Ballroom Hotel Ambara, Jakarta, pada Selasa (4/11/2025). Kegiatan ini menghadirkan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Dra. Hj. Arifatul Choiri Fauzi, M.Si sebagai Narasumber Utama. FGD ini merupakan bentuk Kolaborasi Lintas Lembaga yang di inisiasi oleh Polri untuk mencari Solusi Terbaik dalam Perlindungan Hak Anak, kepada khususnya bagi Anak-anak yang terlibat dalam Aksi Demonstrasi beberapa waktu lalu. Dalam penyampaiannya, Menteri PPPA menekankan, pentingnya Pendekatan yang Berperspektif Perlindungan Anak dalam setiap proses Hukum yang melibatkan Anak. Ia mencontohkan beberapa Kasus di Jawa Barat dan Jawa Timur, di mana sejumlah Anak ikut dalam Aksi Demonstrasi tanpa memahami Risiko yang ditimbulkan. “Kami menemukan banyak Anak ya...

Asah Fungsi Teknis Kepolisian dan Kepekaan Sosial, 247 Siswa Diktukba SPN Polda Jatim Mulai Latja

Gambar
Mojokerto,Radarhukumpos.com – Suasana khidmat menyelimuti Lapangan Catur Prasetya Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Jawa Timur, pada Minggu (2/11/2025) pagi. Ada sebanyak 247 Siswa Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) Polri T.A. 2025 tersebut saat mengikuti Apel Pemberangkatan Latihan Kerja (Latja) dan program Live In. Apel Pemberangkatan yang dipimpin langsung oleh Wakil Kepala SPN Polda Jawa Timur, AKBP Dody Indra Eka Putra, S.I.K, M.H didampingi Kepala Korp Siswa SPN Polda Jawa Timur, AKBP Agung Setyono, S.S, M.H dan beserta jajaran Pengasuh Siswa. Dalam kesempatan tersebut, AKBP Dody Indra Eka Putra menyampaikan, Amanat dan pesan Khusus dari Kepala SPN Polda Jawa Timur, Kombes Pol Agus Wibowo, S.I.K. Dalam kegiatan ini Kepala SPN Polda Jawa Timur menekankan, bahwa Latja (Latihan Kerja) dan Live In tersebut adalah Jembatan Krusial yang menghubungkan antara Teori di Kelas dengan Realitas Sosial yang ada sesungguhnya di lapangan. “Program ini bukan sekadar Formalitas ...

Laksanakan Pembinaan Panitera Seluruh Indonesia, Ketua MA RI: Ingatkan Jaga Integritas dan Tingkatkan Profesionalisme Kinerja

Gambar
Jakarta,Radarhukumpos.com - Kegiatan Pembinaan yang bertempat di Balairung Mahkamah Agung RI, dipimpin langsung Ketua Mahkamah Agung RI, Prof. Dr. Sunarto, S.H. M.H. Pembinaan Administrasi dan Teknis Yudisial Panitera Pengadilan Tingkat Pertama dan Tingkat Banding oleh Pimpinan Mahkamah Agung RI. Dalam rangka memastikan Layanan, Tugas dan Fungsi Teknis Pengadilan berjalan secara Transparan, Akuntabel dan Profesional. Mahkamah Agung RI melakukan Pembinaan Teknis Yudisial kepada seluruh Panitera Tingkat Banding dan Pertama pada Empat Lingkungan Badan Peradilan di seluruh Indonesia, pada Jumat (31/10/2025 yang lalu. Kegiatan Pembinaan yang bertempat di Balairung Mahkamah Agung RI, dipimpin langsung Ketua Mahkamah Agung RI, Prof. Dr. Sunarto, S.H. M.H dengan didampingi oleh Wakil Ketua Mahkamah Agung RI, Ketua Kamar Pengawasan, Ketua Kamar Pidana, Ketua Kamar Pembinaan, Ketua Kamar Perdata, Ketua Kamar Agama, Ketua Kamar Tata Usaha Negara dan Ketua Kamar Militer Mahkamah Agung ...

Kapolri Pimpin Apel Ojol Kamtibmas “Jogo Jatim” Bersama Polda Jawa Timur di Malang

Gambar
Malang,Radarhukumpos.com – Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo memimpin langsung pelaksanaan Apel Ojol Kamtibmas “Jogo Jatim Bersama Polda Jawa Timur” yang digelar di Stadion Gajayana, Kota Malang, pada Jumat (31/10/2025). Adapun Apel Besar ini juga dihadiri oleh Forkopimda Jatim, Forkopimda Kabupaten Malang Raya, Kapolda Jatim Irjen Pol Nanang Avianto dan Wakapolda Jatim, Brigjen Pol Pasma Royce serta Pejabat Utama (PJU) Mabes Polri dan Pejabat Utama (PJU) Polda Jawa Timur. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Kunjungan Kerja (Kunker) Kapolri di Jawa Timur sekaligus menjadi wujud nyata sinergi antara Polri, khususnya Polda Jawa Timur, dengan Komunitas Ojek Online (Ojol) sebagai Mitra Strategis dalam Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas). Kegiatan tersebut diikuti sekitar 4.450 hingga 5.000 Pengemudi Ojol dari berbagai Aplikator seperti Grab, Gojek, Shopee, Maxim, dan InDrive, yang datang m...

Humas Polda Jatim Raih Peringkat 1 Nominasi Keaktifan Video Polri Zona A

Gambar
Surabaya,Radarhukumpos.com – Berkat kegigihan maupun keuletan dalam Kehumasan, maka Bidang Humas Polda Jawa Timur kini kembali menorehkan prestasi gemilang di Tingkat Nasional. Untuk itu dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-74 Humas Polri, maka kali ini Divisi Humas Polri memberikan berbagai Penghargaan bagi Satuan Kerja (Satker) terbaik, salah satunya, Humas Polda Jawa Timur yang berhasil meraih Peringkat Pertama, yakni dalam Nominasi Keaktifan Video Polri Zona A. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Sandi Nugroho kepada Kabid Humas Polda Jawa Timur Kombes Pol Jules Abraham Abast, di sela - sela kegiatan Sarasehan dan Dialog Kebangsaan yang digelar berada di Auditorium STIK Lemdiklat Polri, Jakarta, pada Kamis (30/10/2025) kemarin. Sehingga dalam Peringatan Hari Jadi Ke-74 Humas Polri untuk Tahun ini mengusung tema “Transformasi Polisi Humanis Guna Mendukung Harapan Masyarakat”. Adapun kegiatan Sarasehan dan Dialog Kebang...